Rabung dan alur adalah sebuah susunan arkeologi yang dibuat di Eropa pada Abad Pertengahan, khususnya dalam sistem lahan terbuka.[1][2][3] Contoh terawalnya berasal dari zaman pasca-Romawi. Sistem tersebut dipakai sampai abad ke-17 di beberapa wilayah, sepanjang sistem lahan terbuka masih dilestarikan.[4]
Referensi
^Levick, Paula. "Ridge and Furrow". Archaeology of East Oxford. Diarsipkan dari versi asli tanggal 19 February 2014. Diakses tanggal 17 November 2013.Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)