Henry George (2 September 1839 – 29 Oktober 1897) merupakan seorang penulis, politikus dan ahli ekonomi politik Amerika, yang merupakan pendukung pajak nilai lahan paling berpengaruh, yang juga dikenal sebagai "pajak tunggal" pada lahan. Ia terinspirasi dari filsafat ekonomi yang dikenal sebagai Georgisme
George, Henry. (1881). Progress and Poverty: An Inquiry into the Cause of Industrial Depressions and of Increase of Want with Increase of Wealth; The Remedy. Kegan Paul (reissued by Cambridge University Press, 2009; ISBN 978-1-108-00361-2)