Benjamin |
---|
Poster film |
Sutradara | Simon Amstell |
---|
Produser | |
---|
Ditulis oleh | Simon Amstell |
---|
Pemeran | |
---|
Penata musik | James Righton |
---|
Sinematografer | David Pimm |
---|
Perusahaan produksi | Open Palm Films |
---|
Tanggal rilis | |
---|
Durasi | 85 menit |
---|
Negara | Britania Raya |
---|
Bahasa | Inggris |
---|
Pendapatan kotor | $97,521[1] |
---|
Benjamin adalah film fitur drama komedi Britania Raya tahun 2018 yang ditulis dan disutradarai oleh Simon Amstell. Film ini dibintangi oleh Colin Morgan, Phénix Brossard [fr], Joel Fry, Jessica Raine, Jack Rowan dan Anna Chancellor.[2] Film ini menampilkan musik asli dari James Righton (dari Klaxons).[3]
Referensi
Pranala luar