Maraton putri pada Pekan Olahraga Nasional XIX berlangsung pada tanggal 28 September 2016 di mulai dari depan Rumah Dinas Wakil Bupati Jl Tegar Bariman, dan berlari sejauh 42,195 kilometer dengan finis di depan Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.[1][2]
Jadwal
Seluruh waktu menggunakan Waktu Indonesia Barat (UTC+07:00)
Tanggal
|
Waktu
|
Babak
|
28 September 2016 |
06.00 |
Final
|
Rekor
Sebelum pertandingan dimulai, rekor yang ada adalah sebagai berikut:
Hasil pertandingan
Referensi
Pranala luar