Antônio Adriano Teles Junior[1] (lahir 2 September 1982) adalah seorang pemain sepak bola Brasil yang bermain untuk Persiba Balikpapan di Indonesia Soccer Championship A.
Karier
Persiba Balikpapan
2016
Teles membuat debut saat melawan Arema Cronus FC pada pekan pertama Indonesia Soccer Championship A 2016. Ia juga bermain di dua laga selanjutnya. Ia mendapatkan kartu merah saat bermain melawan Pusamania Borneo F.C. yang membuat ia harus absen di laga selanjutnya[2]
Referensi
Pranala luar