What Happened to Jones adalah sebuah film komedi bisu Amerika Serikat tahun 1920 yang hilang[1] garapan James Cruze dan menampilkan Bryant Washburn. Film tersebut berdasarkan pada sandiwara tahun 1897 What Happened to Jones karya George Broadhurst. Film tersebut diproduksi oleh Famous Players-Lasky dan didistribusikan oleh Paramount/Artcraft.[2]
Pemeran
Referensi
Pranala luar
Templat:1920s-silent-comedy-film-stub