Thomas Linke (lahir 26 Desember 1969) adalah mantan pemain sepak bola Jerman yang bermain sebagai pemain bertahan.
Linke paling diingat karena tekel-tekel kerasnya, dan bermain di 13 musim Bundesliga bersama Schalke dan Bayern Munich, total 340 penampilan.
Ia mewakili Jerman dalam satu Piala Dunia FIFA dan satu Piala Eropa.
Pranala luar