Shannon Matilda Wells Lucid (lahir 14 Januari 1943) adalah seorang biokimiawan Amerika Serikat dan pensiunan antariksawati NASA. Pada suatu masa, ia memegang rekor jangka waktu persinggahan di luar angkasa terpanjang oleh seorang Amerika, serta oleh seorang wanita. Ia terbang di luar angkasa sebanyak lima kali. Ia adalah satu-satunya wanita Amerika yang bertugas pada program Mir.[2]
Kehdiupan pribadi
Ia menikahi Michael F. Lucid dari Indianapolis, Indiana. Mereka memiliki dua putri dan satu putra, lima cucu perempuan dan tiga cucu laki-laki.
Referensi
|
---|
Umum | |
---|
Perpustakaan nasional | |
---|
Lain-lain | |
---|