Plat Liga Nasional Wanita FA (bahasa Inggris: FA Women's National League Plate) adalah turnamen sepak bola wanita yang diatur oleh Liga Nasional Wanita. Turnamen ini adalah kompetisi piala liga yang berjalan berdampingan dengan Piala Liga Nasional dan menggunakan sistem gugur.
Liga Nasional FA adalah sebuah Divisi yang beranggotakan enam Divisi sepak bola yang dijalankan oleh Football Association. Dibentuk pada tahun 1991 oleh Women's Football Association. Divisi ini pernah menjadi piramida tingkat teratas sejak 1991 hingga tahun 2010.
Sejak tahun 1991-1992 hingga 2012-2013, Divisi utama berada diatas Divisi Utara dan Selatan. Sejak 1991-1992, Divisi Utara dan Selatan berjalan di tingkat yang sama dan tetap berlanjut hingga sekarang. Tim yang berkompetisi di turnamen ini ditentukan pada babak pertama Piala Liga Nasional, yang dikenal juga dengan Babak Penentuan. Tim yang kalah pada babak pertama tersebut akan bermain di turnamen ini.[2] Perpanjangan waktu dan adu penalti digunakan untuk menentukan pemenang pertandingan dan pertandingan final digelar di tempat netral.
Pada tanggal 22 Maret 2010 Liga Nasional Wanita FA diubah namanya menjadi Liga Super Wanita FA. Musim pertama dimulai pada 13 April 2011 di Imperial Fields, (kandang Chelsea) dengan pertandingan antara Chelsea dan Arsenal. Pada awal berdiri, Liga Nasional Wanita FA adalah bernama Wanita Super League 1 (WSL 1). Setelah musim 2017-2018 WSL 1 diubah namanya menjadi Liga Nasional Wanita FA.
Dimusim pertama (2011-2015) FA WSL hanya diikuti oleh 8 tim, kemudian pada musim 2016-2017 bertambah menjadi 9 tim, dan terus bertambah setiap musim selanjutnya sehingaa ditahun 2019-sekarang Tim yang berkompetisi di FA WSL menjadi 12 Tim. Tim yang tersukses dalam gelaran ini adalah Chelsea dengan 6 gelar piala.
Lihat juga
Referensi
Sepak bola wanita di Inggris |
---|
Tim nasional | |
---|
Kompetisi Liga | Level 1–4 | |
---|
Level 5–6 (Regional) |
- Timur
- East Midlands
- London & Tenggara
- Timur Laut
- Barat Laut
- Selatan
- Barat Daya
- West Midlands
|
---|
Level 7–10 (Sub-regional) |
- Bedfordshire & Hertfordshire
- Birmingham
- Cambridgeshire
- Cheshire
- Cornwall
- Cumbria
- Derbyshire
- Devon
- Dorset
- Durham
- East Riding
- Essex
- Gloucestershire
- London Raya
- Manchester Raya
- Hampshire
- Lancashire
- Leicestershire
- Lincolnshire
- Liverpool
- Midwest
- Norfolk
- North Riding
- Northamptonshire
- Northumberland
- Nottinghamshire
- Sheffield & Hallamshire
- Somerset
- South East
- Staffs
- Suffolk
- Surrey
- Sussex
- Thames Valley
- West Riding
- Wiltshire
|
---|
|
---|
Kompetisi Piala | |
---|
Penghargaan | |
---|
Sejarah | |
---|
|