Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Monyet laba-laba berkepala cokelat

Monyet laba-laba berkepala cokelat
Ateles fusciceps fusciceps Edit nilai pada Wikidata

Edit nilai pada Wikidata
Status konservasi
Terancam kritis
IUCN39922 Edit nilai pada Wikidata
Taksonomi
KelasMammalia
OrdoPrimates
FamiliAtelidae
GenusAteles
SpesiesAteles fusciceps
SubspesiesAteles fusciceps fusciceps Edit nilai pada Wikidata
Gray, 1866


Monyet laba-laba berkepala cokelat (Ateles fusciceps fusciceps), adalah sebuah subspesies terancam kritis dari monyet laba-laba berkepala hitam, sebuah jenis dari monyet Dunia Baru,[1] yang ditemukan di barat laut Ekuador.[2][3]

Lokalitas khasnya berada di sepanjang 1500 m di Hacienda Chinipamba, Provinsi Imbabura, Barat Laut Ekuador.[1]

Referensi

  1. ^ a b Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama msw3
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama iucn
  3. ^ Rylands, A.; Groves, C.; Mittermeier, R.; Cortes-Ortiz, L.; and Hines, J. (2006). "Taxonomy and Distributions of Mesoamerican Primates". New Perspectives in the Study of Mesoamerican Primates. hlm. 56–66. ISBN 0-387-25854-X. 
Kembali kehalaman sebelumnya