Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Metanoia (teologi)

Metanoia (Yunani: μετάνοια berarti "perubahan pikiran") dalam konteks diskusi teologis, di mana ia sering digunakan, biasanya ditafsirkan sebagai pertobatan. Namun, beberapa orang berpendapat bahwa kata tersebut harus ditafsirkan lebih harfiah yang merujuk pada perubahan pikiran, dalam arti merangkul pikiran melampaui batasan yang sekarang atau pola pikir.

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Metanoia (teologi)

Metanoia (disambiguasi) Metanoia (album) Metanoia (toko buku) Metanoia (teologi)

Kembali kehalaman sebelumnya