Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Mata ganti mata

Mata ganti mata (Ibrani: עַ֚יִן תַּ֣חַת עַ֔יִן)[a] atau hukum pembalasan (bahasa Latin: lex talionis)[1] adalah asas bahwa orang yang telah melukai orang lain harus diganjar dengan luka yang sama oleh pihak yang dirugikan, atau menurut interpretasi yang lebih halus korban harus menerima ganti rugi yang setimpal.[2] Maksud di balik asas tersebut adalah untuk membatasi kompensasi pada nilai kerugian.[1]

Variasi utama dari mata ganti mata adalah gigi ganti gigi. Variasi ini sering digunakan bergantian atau bahkan bersama sebagai sebauh frasa menjadi "mata ganti mata, gigi ganti gigi". Variasi lain yang digunakan: nyawa ganti nyawa, tangan ganti tangan, kaki ganti kaki, lecur ganti lecur, luka ganti luka, bengkak ganti bengkak, dan patah ganti patah.

Hukum Babilonia

Asas ini telah digunakan dalam hukum Babilonia (seperti dalam undang-undang Hammurabi pada tahun 1780 SM), sementara rabbi Yahudi menginterpretasikan "mata ganti mata" sebagai ganti rugi keuangan yang setimpal.[3]

Hukum Ibrani

Dalam Alkitab, istilah mata ganti mata (עין תחת עין, ayin tachat ayin) dapat ditemui dalam Perjanjian Lama, seperti dalam kitab Keluaran 21:22-25, Imamat 24:19-21, dan Ulangan 19:16-21.

Peraturan tentang jaminan nyawa sesama manusia, sebagaimana dijelaskan di dalam Keluaran 21:12-27, menjamin seseorang yang menghilangkan nyawa sesamanya harus dihukum mati, 'nyawa ganti nyawa': "12 'Siapa yang memukul seseorang, sehingga mati, pastilah ia dihukum mati. ... 15 Siapa yang memukul ayahnya atau ibunya, pastilah ia dihukum mati. 16 Siapa yang menculik seorang manusia, baik ia telah menjualnya, baik orang itu masih terdapat padanya, ia pasti dihukum mati. 17 Siapa yang mengutuki ayahnya atau ibunya, ia pasti dihukum mati. ... 20 Apabila seseorang memukul budaknya laki-laki atau perempuan dengan tongkat, sehingga mati karena pukulan itu, pastilah budak itu dibalaskan. ... 22 Apabila ada orang berkelahi dan seorang dari mereka tertumbuk kepada seorang perempuan yang sedang mengandung, sehingga keguguran kandungan, tetapi tidak mendapat kecelakaan yang membawa maut, maka pastilah ia didenda sebanyak yang dikenakan oleh suami perempuan itu kepadanya, dan ia harus membayarnya menurut putusan hakim. 23 Tetapi jika perempuan itu mendapat kecelakaan yang membawa maut, maka engkau harus memberikan nyawa ganti nyawa, 24 mata ganti mata, gigi ganti gigi, tangan ganti tangan, kaki ganti kaki, 25 lecur ganti lecur, luka ganti luka, bengkak ganti bengkak."

Kitab Imamat 24:17-21 memiliki konteks hukuman terhadap berbagai kejahatan: "17 Juga apabila seseorang membunuh seorang manusia, pastilah ia dihukum mati. 18 Tetapi siapa yang memukul mati seekor ternak, harus membayar gantinya, seekor ganti seekor. 19 Apabila seseorang membuat orang sesamanya bercacat, maka seperti yang telah dilakukannya, begitulah harus dilakukan kepadanya: 20 patah ganti patah, mata ganti mata, gigi ganti gigi; seperti dibuatnya orang lain bercacat, begitulah harus dibuat kepadanya." Dari 8 contoh (nyawa ganti nyawa, mata ganti mata, gigi ganti gigi, tangan ganti tangan, kaki ganti kaki, lecur ganti lecur, luka ganti luka, bengkak ganti bengkak) di kitab Keluaran, hanya 2 yang dikutip di kitab Imamat ini, dengan satu penambahan (patah ganti patah)

Sementara itu kitab Ulangan 19:16-21 berbicara perihal saksi palsu dan hukuman bagi mereka: "'Janganlah engkau merasa sayang kepadanya [saksi palsu], sebab berlaku: nyawa ganti nyawa, mata ganti mata, gigi ganti gigi, tangan ganti tangan, kaki ganti kaki." dengan mengutip 5 contoh dalam peraturan dari kitab Keluaran.

Ajaran Kristen

Pembaruan hukum oleh Yesus

Dalam pengajarannya yang terkenal (Matius 5), Yesus mengajarkan supaya tidak lagi menggunakan asas balasan setimpal, melainkan mengasihi orang yang telah mencelakai kita. Ia mengutip 2 dari 9 contoh yang disebut di dalam ketiga bagian di PL di atas: "38 Kamu telah mendengar firman: Mata ganti mata dan gigi ganti gigi. 39 Tetapi Aku berkata kepadamu: Janganlah kamu melawan orang yang berbuat jahat kepadamu, melainkan siapapun yang menampar pipi kananmu, berilah juga kepadanya pipi kirimu. 40 Dan kepada orang yang hendak mengadukan engkau karena mengingini bajumu, serahkanlah juga jubahmu. 41 Dan siapapun yang memaksa engkau berjalan sejauh satu mil, berjalanlah bersama dia sejauh dua mil. 42 Berilah kepada orang yang meminta kepadamu dan janganlah menolak orang yang mau meminjam dari padamu.

43 Kamu telah mendengar firman: Kasihilah sesamamu manusia (Imamat 19:18) dan bencilah musuhmu (Ulangan 23:6). 44 Tetapi Aku berkata kepadamu: Kasihilah musuhmu dan berdoalah bagi mereka yang menganiaya kamu." Matius 5:38-44[4]

Lex talionis dalam Islam

Dalam Al-Quran 2:178 ada tertulis "Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu qishaash berkenaan dengan orang-orang yang dibunuh; orang merdeka dengan orang merdeka, hamba dengan hamba, dan wanita dengan wanita." Dalam beberapa negara yang menerapkan hukum syariah, asas ini diterapkan.[5][6]

Dalam surah Al-Ma'idah 44-47: "Sesungguhnya Kami telah menurunkan Kitab Taurat di dalamnya (ada) petunjuk dan cahaya (yang menerangi), yang dengan Kitab itu diputuskan perkara orang-orang Yahudi oleh nabi-nabi yang menyerah diri kepada Allah, oleh orang-orang alim mereka dan pendeta-pendeta mereka, disebabkan mereka diperintahkan memelihara kitab-kitab Allah dan mereka menjadi saksi terhadapnya. Karena itu janganlah kamu takut kepada manusia, (tetapi) takutlah kepada-Ku. Dan janganlah kamu menukar ayat-ayat-Ku dengan harga yang sedikit. Barang siapa yang tidak memutuskan menurut apa yang diturunkan Allah, maka mereka itu adalah orang-orang yang kafir. 45 Dan kami telah tetapkan terhadap mereka di dalamnya (at-Taurat) bahwasanya jiwa (dibalas) dengan jiwa, mata dengan mata, hidung dengan hidung, telinga dengan telinga, gigi dengan gigi, dan luka-luka (pun) ada kisasnya. Barang siapa yang melepaskan (hak kisas) nya, maka melepaskan hak itu (menjadi) penebus dosa baginya. Barang siapa tidak memutuskan perkara menurut apa yang diturunkan Allah, maka mereka itu adalah orang-orang yang lalim. 46 Dan Kami iringkan jejak mereka (nabi-nabi Bani Isra'il) dengan Isa putra Maryam, membenarkan kitab yang sebelumnya, yaitu, Taurat. Dan Kami telah memberikan kepadanya Kitab Injil sedang di dalamnya (ada) petunjuk dan cahaya (yang menerangi), dan membenarkan kitab yang sebelumnya, yaitu Kitab Taurat. Dan menjadi petunjuk serta pengajaran untuk orang-orang yang bertakwa. 47 Dan hendaklah orang-orang pengikut Injil, memutuskan perkara menurut apa yang diturunkan Allah di dalamnya. Barangsiapa tidak memutuskan perkara menurut apa yang diturunkan Allah, maka mereka itu adalah orang-orang yang fasik."

Gandhi

Gandhi sebagai penganjur gerakan satyagraha (anti kekerasan) kerap kali dikaitkan dengan peribahasa: "Mata ganti mata akan membuat dunia buta", namun tidak ada bukti yang konkret bahwa ia yang mencetuskan epigram tersebut.[7][8]

Catatan

  1. ^ Beberapa ayat Alkitab yang mengandung hukum mata ganti mata:
    • Keluaran 21: 22Apabila ada orang berkelahi dan seorang dari mereka tertumbuk kepada seorang perempuan yang sedang mengandung, sehingga keguguran kandungan, tetapi tidak mendapat kecelakaan yang membawa maut, maka pastilah ia didenda sebanyak yang dikenakan oleh suami perempuan itu kepadanya, dan ia harus membayarnya menurut putusan hakim. 23Tetapi jika perempuan itu mendapat kecelakaan yang membawa maut, maka engkau harus memberikan nyawa ganti nyawa, 24mata ganti mata, gigi ganti gigi, tangan ganti tangan, kaki ganti kaki, 25lecur ganti lecur, luka ganti luka, bengkak ganti bengkak.
    • Imamat 24: 19Apabila seseorang membuat orang sesamanya bercacat, maka seperti yang telah dilakukannya, begitulah harus dilakukan kepadanya: 20patah ganti patah, mata ganti mata, gigi ganti gigi; seperti dibuatnya orang lain bercacat, begitulah harus dibuat kepadanya.
    • Ulangan 19:21 – Janganlah engkau merasa sayang kepadanya, sebab berlaku: nyawa ganti nyawa, mata ganti mata, gigi ganti gigi, tangan ganti tangan, kaki ganti kaki.

Referensi

  1. ^ a b Plaut 1981, hlm. 571ff.
  2. ^ Plaut 1981, hlm. 572.
  3. ^ Pasachoff, Naomi E.; Littman, Robert J. (2005). A concise history of the Jewish people. Rowman & Littlefield. hlm. 64. 
  4. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama plaut572
  5. ^ "Court orders Iranian man blinded". BBC, 28 November 2008.
  6. ^ "Acid blinding sentence postponed by Iran after international outcry"
  7. ^ Quote Investigator: An Eye for an Eye Will Make the Whole World Blind
  8. ^ Quotes - An eye for an eye makes the whole world blind

Pranala luar

Baca informasi lainnya yang berhubungan dengan : Mata ganti mata

Mata Mengedipkan mata Ini Baru Empat Mata Kucing mata belang Bulu mata Mata Hari Mata panda Juan Mata Menjulingkan mata Kanker retina mata Mata Ilahi Mata uang komplementer Mata sederhana (invertebrata) Mata uang global Lensa mata Tanda mata uang Mata ganti mata Mata uang Daftar mata uang termahal Mata Horus Dari Mata Mata kucing Perona mata Daftar mata uang termurah Mata Najwa Sungai Mata-mata, Simpang Hilir, Kayong Utara Mata Utu Mata Dewa Mata Ikan Kelenjar air mata Mata Usu, Bombana Mata Batin Mata Ketiga Mata ayam (tumbuhan) Mata Menge Bangkitnya Si Mata Malaikat Sekedjap Mata Tutup Mata …

Mata air Te Waikoropupū Protesa mata Daftar mata uang di Amerika Selatan Jangan Ada Air Mata Raja Ali Haji: Mata Pena Mata Hati Mata air Umbulan Kitab Sepuluh Risalah tentang Mata Galaksi Mata Hitam Daftar mata uang di Amerika Utara Manis Mata, Ketapang Mata air Gihon Rumah Sakit Mata Bali Mandara Air Mata (disambiguasi) Air Mata Surga Kait seling mata Alis mata Air Mata Ibu Mata Grande If (Mata Aetara) Mata manusia Jauh di Mata Daftar mata uang di Eropa Saksi Mata Bukan Hanya Mata Ketiga Cindur Mata (roman 1951) Air Mata Iboe Djaoeh di Mata Sadarlah Hai Mata Mata Ketiga (album) Penyakit mata Kontak mata Mata Hati Telinga Mata Golem Mata Dewa (film) Identifikasi saksi mata Stadion Internasional Mata Elang Air Mata Ibu (film 2012) Keluarga Tak Kasat Mata Mata Tertutup Mata Oleo, Bombana Air Mata Mengalir di Tjitarum Penjepit bulu mata Air Mata Do'a Kelopak mata Kampung Nan Djauh di Mata Mata Cinta Mata, Telinga & Hati Air Mata Darah Dua Mata Mata Air Panas Kalibacin Cahya Mata Sarawak Berhad Doea Tanda Mata Air Mata Kekasih Ateng Mata Keranjang Mata, Kendari, Kendari Air Mata (album Rien Djamain) Mata uang virtual Damar mata-kucing Sore dewa, Mata Ashita Mata majemuk Air Mata Fatim

Baca artikel lainnya :

يفتقر محتوى هذه المقالة إلى الاستشهاد بمصادر. فضلاً، ساهم في تطوير هذه المقالة من خلال إضافة مصادر موثوق بها. أي معلومات غير موثقة يمكن التشكيك بها وإزالتها. (نوفمبر 2019) الدوري الإسباني الدرجة الثانية 1972–73 تفاصيل الموسم دوري الدرجة الثانية الإسباني  البلد إسبانيا  البط…

هذه المقالة يتيمة إذ تصل إليها مقالات أخرى قليلة جدًا. فضلًا، ساعد بإضافة وصلة إليها في مقالات متعلقة بها. (مارس 2019) جوشوا جورج بيرد   معلومات شخصية الميلاد سنة 1797  إنجلترا  تاريخ الوفاة 9 نوفمبر 1866 (68–69 سنة)  مواطنة كندا  مناصب عمدة تورونتو   في المنصب1854  – 18…

Карл-Ерік Гран Особисті дані Народження 5 листопада 1914(1914-11-05)   Єнчепінг, Швеція Смерть 14 березня 1963(1963-03-14) (48 років)   Бурос, Швеція Громадянство  Швеція Позиція півзахисник Професіональні клуби* Роки Клуб І (г) 1933–1949 «Ельфсборг» 346 (57) Національна збірна** Роки Збір

село Новофедорівка Країна  Україна Область Миколаївська область Район Баштанський район Громада Казанківська селищна громада Код КАТОТТГ UA48020130340072051 Основні дані Населення 305 Площа 0,468 км² Густота населення 651,71 осіб/км² Поштовий індекс 56032 Телефонний код +380 5164 Гео…

American animated television series This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: The New Adventures of Beany and Cecil – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (May 2012) (Learn how and when to remove this template message) The New Adventures of Beany and CecilTitle cardGenreAnimationBased onBeany and C…

Berikut daftar Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah di 8 kabupaten/kota di Papua Pegunungan adalah: Kabupaten/Kota Foto Bupati/Wali Kota Bupati/Wali Kota Foto Wakil Bupati/Wali Kota Wakil Bupati/Wali Kota Mulai Menjabat Selesai Menjabat(Direncanakan) Ref KabupatenJayawijayaDaftar Bupati/Wakil Bupati John Richard Banua Marthin Yogobi 18 Desember 2018 18 Desember 2023 [1] KabupatenLanny JayaDaftar Bupati/Wakil Bupati Doren Wakerkwa(Penjabat) 27 Mei 2023 Menunggu Pemilihan umum Bupati Lann…

Main article: 1928 United States presidential election 1928 United States presidential election in California ← 1924 November 6, 1928 1932 → Turnout79.78% (of registered voters) 6.44 pp 56.98% (of eligible voters) 8.45 pp[1]   Nominee Herbert Hoover Al Smith Party Republican Democratic Alliance Prohibition Home state California New York Running mate Charles Curtis Joseph Taylor Robinson Electoral vote 13 0 Popular vote 1,162,323 614,365 Perc…

1969 studio album by Alan SilvaSkillfulnessStudio album by Alan SilvaReleased1969RecordedNovember 1968StudioNew York CityGenreFree jazzLabelESP-DiskESP 1091Alan Silva chronology Skillfulness(1969) Luna Surface(1969) Reissue cover Skillfulness (also released as Skillfullness) is an album by multi-instrumentalist Alan Silva. It was recorded in November 1968 in New York City, and was released in 1969 by ESP-Disk. On the album, Silva is joined by flutist Becky Friend, pianist Dave Burrell, p…

You can help expand this article with text translated from the corresponding article in Polish. (June 2020) Click [show] for important translation instructions. View a machine-translated version of the Polish article. Machine translation, like DeepL or Google Translate, is a useful starting point for translations, but translators must revise errors as necessary and confirm that the translation is accurate, rather than simply copy-pasting machine-translated text into the English Wikipedia. D…

Protein found in humans DSPAvailable structuresPDBOrtholog search: PDBe RCSB List of PDB id codes3R6N, 1LM5, 1LM7, 5DZZIdentifiersAliasesDSP, DCWHKTA, DP, DPI, DPII, desmoplakinExternal IDsOMIM: 125647 MGI: 109611 HomoloGene: 37922 GeneCards: DSP Gene location (Human)Chr.Chromosome 6 (human)[1]Band6p24.3Start7,541,617 bp[1]End7,586,714 bp[1]Gene location (Mouse)Chr.Chromosome 13 (mouse)[2]Band13|13 A3.3Start38,335,270 bp[2]End38,382,553 bp[2]R…

Non-departmental public body Sport EnglandFounded1996; 27 years ago (1996)FounderDepartment for Culture, Media and SportTypeNon-departmental public bodyHeadquartersLoughborough, United KingdomArea served EnglandProductFundingKey peopleTim Hollingsworth, Chief ExecutiveWebsitewww.sportengland.org Sport England is a non-departmental public body under the Department for Culture, Media and Sport. Its role is to build the foundations of a community sport system by working with natio…

Place in Sylhet Division This article possibly contains original research. Please improve it by verifying the claims made and adding inline citations. Statements consisting only of original research should be removed. (August 2017) (Learn how and when to remove this template message) Place in Sylhet DivisionGolapganj গোলাপগঞ্জGolapganj UpazilaCoordinates: 24°50′49″N 92°01′12″E / 24.8469°N 92.0200°E / 24.8469; 92.0200DivisionSylhet DivisionDis…

Underground lair where ants live, eat, and tend eggs Anthill redirects here. For the novel, see Anthill: A Novel. Walter R. Tschinkel next to a plaster cast of a Pogonomyrmex badius nest Ant hill and ant tracks, Oxley Wild Rivers National Park, New South Wales An ant colony is a population of a single ant species able to maintain its complete lifecycle. Ant colonies are eusocial, communal, and efficiently organized and are very much like those found in other social Hymenoptera, though the variou…

2012 fan film of the animated classic This article has multiple issues. Please help improve it or discuss these issues on the talk page. (Learn how and when to remove these template messages) This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Live Action Toy Story – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (Nov…

1964 film This article includes a list of general references, but it lacks sufficient corresponding inline citations. Please help to improve this article by introducing more precise citations. (March 2013) (Learn how and when to remove this template message) Old ShatterhandDirected byHugo FregoneseWritten byLadislas FodorBased onWinnetou novelsby Karl MayProduced byArtur BraunerGeorg M. ReutherStarringLex BarkerGuy MadisonPierre BriceDaliah LaviRalf WolterCinematographySiegfried HoldEdited byAlf…

Swiss pay-TV provider For a wider corporate history and profile, see Sky (company). Sky SwitzerlandTypeSubsidiaryFounded17 November 2003; 20 years ago (2003-11-17)HeadquartersNeuchâtel, Switzerland[1]Key peopleÉric Grignon (CEO)ServicesPay TV(Streaming television)OwnerSkyParentSky DeutschlandWebsitewww.sky.ch Sky Switzerland is a Swiss media company based in Neuchâtel, which supplies over-the-top pay television and video on demand accessible through the Internet in S…

Head executive of the Kansas City government This article is about the mayor of Kansas City, Missouri. For the mayor of the city in Kansas, see Mayor of Kansas City, Kansas. Mayor of Kansas CityFlag of Kansas City, MissouriIncumbentQuinton Lucassince August 1, 2019StyleHis HonorResidencePrivate residenceTerm lengthFour yearsInaugural holderWilliam S. GregoryFormation19th centuryWebsiteOffice of the Mayor Elections in Missouri Federal government Presidential elections 1820 1824 1828 1832 183…

Off to See the WorldSingel oleh Lukas Grahamdari album My Little Pony: The Movie (Original Motion Picture Soundtrack)Dirilis5 Oktober 2017Durasi3:04LabelRCAWarner Bros.PenciptaChristopher BrownLukas ForchhammerMorten JensenStefan ForrestMorten PilegaardDavid LabrelProduserLukas GrahamKronologi singel Lukas Graham Take the World by Storm (2016) Off to See the World (2017) Holder Fast (2018) Off to See the World adalah lagu dari band pop dan soul Denmark Lukas Graham. Ini dirilis pada 5 Oktober 20…

German equestrian For the German Olympic basketball player, see Uwe Sauer (basketball). Uwe Sauer Medal record Equestrian Representing  West Germany Olympic Games 1984 Los Angeles Team dressage European Championships 1983 Aachen Team dressage 1985 Copenhagen Team dressage 1983 Aachen Individual dressage Uwe Sauer (born 30 August 1943) is a German equestrian and Olympic champion. He was born in Hamburg. He won a gold medal in team dressage at the 1984 Summer Olympics in Los Angeles with Mont…

Indian actor (1927–2019) Dr. Shriram LagooLagoo in 2010Born(1927-11-16)16 November 1927Satara, Bombay Presidency, British IndiaDied17 December 2019(2019-12-17) (aged 92)Pune, Maharashtra, IndiaEducationM.B.B.S, M.SAlma materB.J.M.C., PuneOccupationsActorTheatre ArtistENT SurgeonYears active1927–2019SpouseDeepa LagooHonours• Kalidas Samman (1997) • PunyaBhushan (2007) • Sangeet Natak Akademi Fellowship (2010) Dr. Shriram Lagoo (16 November 1927 – 17 December 2019) was a…

Kembali kehalaman sebelumnya