* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 15 April 2020 ‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 31 Maret 2015
Atsuto Uchida (lahir 27 Maret 1988) merupakan seorang pemain sepak bola berkebangsaan Jepang yang kini membela klub Kashima Antlers. Berposisi sebagai bek. Dia pertama kali membela timnas Jepang pada tahun 2008. Ia memiliki tinggi badan 176 cm.